Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2015

Satu Bangsa Satu Agama Satu Hari Raya

"Biasa aja ah. Hari ini aku sama istri puasa, mertuaku pada lebaran. Udah sering begini kok, nggak masalah", Demikian salah satu chat di grup Whatsapp teman sekolah. Sangat menyenangkan! Luar biasa! betapa bangsa ini sangat toleran, sangat dewasa menyikapi perbedaan. Tidak banyak bangsa di belahan dunia ini yang begitu menghargai perbedaan, apalagi perbedaan dalam agama. Lihat saja, bagaimana negara-negera di Timur Tengah terus bergolak sampai saat ini, karena perbedaan agama. Bukan saja karena beda Islam dengan Yahudi, tapi juga sesama Islam, antara Sunni dan Syiah, antara Wahabi dan Asy'ari, bahkan di abad millenium ini muncul kelompok Ikhwanul Muslimin, al-Qaeda, ISIS, Boko Haram, dan seterusnya. Seingat saya, dulu semasa masih di Sekolah Dasar, perbedaan antar agama memang menjadi masalah serius. Perbedaan masalah qunut, jumlah rakaat tarawih, keabsahan tahlil, ziarah kubur, peringatan maulid dan seterusnya. Jamaah A di larang masuk masjid milik jamaah B dan seb

Lima Langkah Pembuatan atau Perpanjangan Passport Online

Antri!!! Itulah pikiran pertama dan persepsi yang muncul di benakku, ketika harus mengurus passport di imigrasi. Karena memang begitulah pengalaman yang sudah kurasakan pada beberapa kali mengurus perpanjangan passport. Passport saat ini akan habis masa lakunya pada Januari 2016. Berarti saya sudah tidak bisa lagi jalan ke luar negeri, karena batal minimal expire date umumnya enam bulan. "Waduh, harus segera diperpanjang nih". Pikirku. Saya coba googling, barangakali ada cara cepat, agar tidak capek ngantri di imigrasi. Online!. Nah, dapat!. "Ya, saya harus coba perpanjangan passport online". Begitulah keputusanku. Saya mulai pelajari detail dan coba lakukan pendaftaran online. Kebetulan saya akan mengajukan dua-duanya, membuat passport baru untuk anak dan perpanjangan untuk saya sendiri. Berikut saya akan berbagi, bagaimana membuat dan memperpanjang passport dengan cara online. Langkah Satu Akses website pendaftaran online di sini ( https://ipass.imig